Di
suatu desa tinggalah sebuah keluarga yang beoleh di bilang berekonomi rendah.
Keluarga ini terdiri dari seorang ibu dan seorang putrinya. Ibu Dewi dan Anisa,
ibu Dewi adalah seorang janda dan Anisa adalah putri tunggalnya. Anisa masih
duduk di kelas V SD.
Sudah
beberapa hari ini dia tidak berangkat sekolah tanpa keterangan. Tiada satu
temanpun yang tau kenapa dia tidak berangkat sekolah. Ketika pelajaran matematika,
seperti biasanya bu guru selalu mengabsen sebelum pelajaran di mulai. Satu
persatu bu guru mengabsen, saat beliau menyebut nama Anisa ternyata tiada
jawaban. Beberapa saat kemudian salah seorang siswa menjawab “ Anisa tidak
berangkat bu “, jawab salah seorang siswa. “ kenapa apakah dia sakit “, Tanya
bu guru. Tak ada satupun yang menjawab, tiba-tiba bu guru mendekat kea rah Ani
teman sebangku Anisa. Bu guru bertanya “ apa kamu tau kenapa dia tidak
berangkat hari ini.?”. “mungkin dia sakit bu”, jawab Ani. “Nanti sepulang
sekolah kamu antar ibu ke rumah dia ya,!” perintah bu guru.
Setelah bel pulang sekolah Ani menuju
ruang guru. Sesampainya di ruang guru ternyata bu guru sudah siap. Sesampainya
di rumah Anisa ternyata dia tidak di temui, hanya ibunya yang di rumah. Satelah
beberapa saat berbicang-bincang dengan ibu Anisa, ternyata dia pulang dengan membawa
bakul berisi pakian.
Saat dia masuk ke ruang tamu dan
berbincang-bincang dengan beliau, ternyata dia tidak berangkat sekolah karena
dia tidak memiliki biaya untuk membayar uang sekolah. Karena ibunya hanya
bekerja sebagai penjual gorengan keliling. Hasilnya sudah mencukupi untuk
keperluan sehari-hari saja mereka sudah merasa cukup. Namun karena dia anak
yang berprestasi akhirnya bu guru memberi saran untuk tetap sekolah agar tetap
dapat metaih cita-citanya. Dia tidak perlu memikirkan biaya karena bu guru akan
mengusulkan Bntuan Oprasianal Sekolah (BOS) untuknya.
Akhitnya dia dapat bersekolah kembali,
selain bersekolah dia juga menjajahkan gorengan ibunya di kantin sekolahnya.
Dia tidak pernah menyerah ataupun minder dengan teman-temannya. Dan dia selalu
brsemangat untuk meraih cita-citanya.
(
PW-0815-2013 )
Comments
Post a Comment